Ketika seseorang terbentur kepada sebuah masalah dan merasa tidak ada jalan keluarnya, beberapa orang diantara mereka lebih memilih mati sebagai salah satu cara untuk lari dari masalah yang sedang dihadapinya. Hal tersebut dapat terjadi jika seseorang merasa tidak punya harapan akan datangnya sebuah pertolongan dari siapapun bahkan pertolongan dari Tuhan. Ketika hal tersebut terjadi maka sebenarnya, keyakinan seseorang terhadap keberadaan Tuhan yang akan membantu menyelesaikan masalahnya jauh lebih kecil daripada keinginannya untuk mengakhiri hidup.
Sumber "
Seperti yang terjadi pada lelaki ini, setelah terbentur masalah dirinya merasa kematian adalah solusi terbaiknya. Entah masalah apa yang dihadapinya, mungkin sangat berat hingga siapapun yang membujuknya untuk mengurungkan niatnya untuk bunuh diri tak digubrisnya, bahkan ibunyapun tidak mampu memujuknya untuk mengurungkan niatnya tersebut. Dari sebuah tower elektrik lelaki ini terjun, setelah upaya memujuknya gagal dilakukan dan akhirnya dia "sukses" mengakhiri hidupnya sendiri
Sumber "
Kodokoala: Kejadian dan Peristiwa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar